6 Khasiat Bawang Merah Yang Baik Untuk Kesehatan Tubuh

6 Khasiat Bawang Merah Untuk Kesehatan Tubuh

Bawang merah sudah dikenal oleh para ibu rumah tangga atau chef sebagai bahan bumbu masakan. Selain digunakan untuk bumbu masakan, ternyata bawang merah juga sering digunakan untuk mengobati penyakit tertentu. Sama seperti halnya dengan bawang putih, bawang merah juga memiliki banyak khasiat bagi kesehatan tubuh. Mau tahu khasiat apa saja yang terdapat pada bawang merah? Berikut ini adalah enam khasiat bawang merah untuk kesehatan tubuh, seperti yang dilansir medicalnewstoday.com.

1. Antibiotik
Bawang merah juga memiliki sifat anti-biotik, antiseptic dan antimikroba yang dapat membantu Anda terhindar dari infeksi.

2. Kaya nutrisi
Bawang merah kaya akan kandungan belerang, serat, kalium, vitamin B dan vitamin C. Bawang merah juga rendah akan kandungan lemak, kolesterol dan sodium.

3. Mengobati mimisan
Bawang merah bisa untuk mengobati mimisan, Anda bisa dengan menghirup bau bawang merah karena itu bisa menghentikan atau memperlambat pendarahan di hidung Anda.

4. Menjaga pencernaan
Bawang merah juga dapat meningkatkan sistem pencernaan. Jika Anda memiliki masalah dengan sistem pencernaan, dengan memakan bawang merah dapat menyembuhkannya.

5. Menyehatkan jantung
Bawang merah dapat menghapus kadar kolesterol jahat dalam tubuh anda yang dapat menyebabkan masalah jantung dengan cara memakannya setiap hari.

6. Mengontrol diabetes
Bawang merah juga dapat meningkatkan kadar insulin dalam tubuh dan juga dapat mengontrol kadar gula dalam darah tubuh anda.

Demikianlah enam khasiat bawang merah bagi kesehatan tubuh anda. Semoga bermanfaat!

Share this

Related Posts

Previous
Next Post »

1 komentar:

Write komentar
January 28, 2016 at 5:55 AM delete

HERBADREAM SOLO : 085702118190
Bagi rekan semua yang membutuhkan bahan baku herbal atau jamu dalam bentuk fresh/segar/basah, kering/simplisia, dan bubuk/powder untuk keperluan eksport/export, industry/manufaktur, dagang grosir ataupun ecer, salon kecantikan, klinik kesehatan, spa, apotek dan pharmachy/farmasi, penelitian kampus/universitas ataupun perusahaan meliputi bahan : Adas, akar alang-alang, akar pasak bumi, akar purwoceng, akar wangi, bandotan/bandhotan/babadotan/wedusan, bengle/bangle, biji kedawung, biji mahoni, brotowali, bunga melati, cabe jawa, ceplikan/alba, ceplukan/ciplukan, daun bidara arab local, daun dewa, daun insulin, daun jati belanda, daun jati cina, daun jeruk purut, daun keji beling ngukilo, daun kelor, daun meniran, daun mimba, daun salam, daun sambungnyawa, daun sirsak, daun tempuyung, daun ungu, jahe emprit, jahe merah, jinten hitam local, kapulaga, kayu bidara laut, kayu legi/akar manis, kayu manis, kayu rapet, kayu secang, kayu sintok madu, kayu wolo, kencur, ketumbar, klabet/kelabet, klembak, kulit delima, kulit manggis, kumis kucing/remujung, kunir putih/kunyit putih, kunir/kunyit, lada hitam, lada putih/merica, lempuyang/puyang, lengkuas/laos, mahkota dewa, manjakani, mengkudu/pace, merica bolong/buah kayu putih, pegagan, pekak/bunga lawang/starseed, pulosari/pulowaras, rasukangin, rosella merah, rosella ungu, sambiloto, sarang semut, sereh, sirih hijau, tapak liman, temu giring, temu ireng/temu hitam, temu kunci/fingerroot, temu mangga, temu putih, temulawak, tribulus, dan widoro upas/bidara upas, dan lain-lain. Kami siap kirim ke seluruh wilayah Indonesia (jawa : Jakarta, bogor, depok, tangerang, bekasi bandung, solo dan lain-lain, sumatera, kalimantan, Sulawesi, Maluku, irian jaya, bali, nusa tenggara barat dan nusa tenggara timur dan wilayah Indonesia lainnya) dan luar negeri. Bisa suplai kontinyu. Bisa menghubungi HERBADREAM yang berlokasi di SOLO dengan nomer 085702118190. Juga menyediakan bibit daun dewa, bibit sambungnyawa, bibit binahong, bibit yacon/yakon/insulin (tithonia diversifola)

Reply
avatar